Membuat Ground Strap Koil pada Motor | DIY Coil Ground Strap
by alva in Elektronika, i Idea, Modifikasi V-ixion, Serba-serbi Roda Dua, Tips n Triks 24
Pada postingan kali ini, saya mau berbagi pengalaman lagi sob, kali ini mungkin agak aneh dan kurang menarik,, tapi gk apa lah, anggap aja buat referensi buat sobat-sobat pecinta kecepatan :D.
ini sob keterangan lebih lengkap tentang ground strap .
http://agusalfa.blogspot.com/2012/06/fungsi-koil-banyak-kabelsocket-hasil.html
Mungkin cara ini lebih efisien dan efektif ketimbang menggunakan produk10Power itu,, wkwk.. bukan maksud aneh2 sob, cuma mau share aja dari pengalaman elektronika saya :D
Cara ini bisa diaplikasikan ke semua motor asal ada kabel businya :D
Langsung saja cara-caranya,,
Alat dan Bahan:
-Gunting, Cutter, dsb.
-Isolasi
-Kabel tembaga yg tebal/kawat tembaga panjang secukupnya
-konektor (opsional)
-secangkir kopi dan cendol
-dsb.
Berikut adalah cara membuat Ground Strap Koil Motor dengan biaya yang sangat murah sekali, mungkin tidak sampai 5 ribu rupiah,,
Kegunakan dari ground strap yaitu menghindari terjadinya arus listrik yg lolos dan menghindari sinyal-sinyal yg tidak diinginkan. Seperti pada kabel USB yang high end, pasti ada ground strapnya.. gunanya adalah untuk mencegah signal yg bisa menghambat kinerja tranver data, nah hampir sama dengan kabel busi motor, kalo tanpa ground strap listrik akan berpencar kemana-mana, malah ada yang pernah mengalami ada percikan dikabel busi dengan sasis. Nah ground strap kali ini difungsikan untuk mencegah terjadinya kebocoran arus dan memfokuskan arus api/voltase dari koil menuju busi, jadi tidak ada listrik yang terbuang sia-sia sehingga koil bekerja lebih efisien, kinerja busi pun bisa maksimal dan memungkinkan pembakaran akan lebih baik :D..
News: Ternyata setelah saya amati malam hari, keramik busi mungeluarkan sambaran-sambaran petir menuju ke ujung busi (bagian bawah, dalam keadaan motor hidup.) mantapp.. haha . kalo tidak di STRAP mungkin loncatan listrik malah sudah kabur kemana-mana sebelum sampai ditujuanya .. (y).
Kegunakan dari ground strap yaitu menghindari terjadinya arus listrik yg lolos dan menghindari sinyal-sinyal yg tidak diinginkan. Seperti pada kabel USB yang high end, pasti ada ground strapnya.. gunanya adalah untuk mencegah signal yg bisa menghambat kinerja tranver data, nah hampir sama dengan kabel busi motor, kalo tanpa ground strap listrik akan berpencar kemana-mana, malah ada yang pernah mengalami ada percikan dikabel busi dengan sasis. Nah ground strap kali ini difungsikan untuk mencegah terjadinya kebocoran arus dan memfokuskan arus api/voltase dari koil menuju busi, jadi tidak ada listrik yang terbuang sia-sia sehingga koil bekerja lebih efisien, kinerja busi pun bisa maksimal dan memungkinkan pembakaran akan lebih baik :D..
News: Ternyata setelah saya amati malam hari, keramik busi mungeluarkan sambaran-sambaran petir menuju ke ujung busi (bagian bawah, dalam keadaan motor hidup.) mantapp.. haha . kalo tidak di STRAP mungkin loncatan listrik malah sudah kabur kemana-mana sebelum sampai ditujuanya .. (y).
ini sob keterangan lebih lengkap tentang ground strap .
http://agusalfa.blogspot.com/2012/06/fungsi-koil-banyak-kabelsocket-hasil.html
foto: koil protect racing with ground strap
Mungkin cara ini lebih efisien dan efektif ketimbang menggunakan produk
Cara ini bisa diaplikasikan ke semua motor asal ada kabel businya :D
Langsung saja cara-caranya,,
Alat dan Bahan:
-Gunting, Cutter, dsb.
-Isolasi
-Kabel tembaga yg tebal/kawat tembaga panjang secukupnya
-konektor (opsional)
-secangkir kopi dan cendol
-dsb.
Langkah pembuatan:
2. Kupas selubung/karet/isolator kabelnya menggunakan gunting/cutter, hati-hati ya.
4. Bungkus dengan isolasi/lakban hitam biar keluatan lebih rapi dan aman
5. Sambung konektor di ujung koil bagian atas (dekat dgn koil) agar lebih rapi saat pemasangan, tapi punya saya tidak rapi, hHAha
ini punya saya, hanya saya isolasi dengan kuat dibagian ground saja :D
(saat dipasang menggunakan koil Tirev, jadi agak panjang. Klik disini untuk lihat Cara Memasang Koil Tiger Revo di Yamaha Vixion. )
6. Minum secangkir cendolnya..
Cukup sekian sob, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
gan..klo koil stndar vixion bisa ndak??
ReplyDeletebisa gan,,
Deleteumumnya semua koil bisa digunakan cara tradisional ini :d
sip gan., tk cobak.e,,
ReplyDeleteane baru beli coil tigerevo new, murah bngt, cuma 78rb aj,,
skrng sblm ane pasang, tk praktekin juga cara agan nih,, :D
monggo gan .. :D
ReplyDeletebang, kan ujung kabel yg satunya ke massa koil, trus ujung kabel yg satunya lagi dikemanain?
ReplyDeletesori gambarnya lg ilang, lg diperbaiki .
ReplyDeleteya intinya salah satu ujung saja yg dihubungkan ke ground/masa
gan di koil itu ada led apaan? :D
ReplyDeletegan itu di koil ada LED apaan ya? :D
ReplyDeleteiseng2 aja gan :)
ReplyDeleteboz,klo d gulung rapet bgt gmn boz?nutup kbel koil?
ReplyDeleteboz, klo d gulung rapet bgt gmn,ampek nutup smua kbel koil?
ReplyDeleteitu lebih baik mas ..
ReplyDeleteSaya pake koil tirev sepul api vixion saya hangus..........padahal aki normal voltnya.......
ReplyDeletegan ujungnya ke massa aja kan.
ReplyDeleteujung satunya,, di tempelkan kemana bro,, ke busi a
ReplyDelete@1 : bukan koil tirev asli itu mungkin gan ?
ReplyDelete@ 2: ujung satunya biarkan terbuka,
saya dari malaysia..sudah mencoba cara ground cable gini.. terasa beda nya amat sangat.. pickup motor honda C70 lagi laju...cepat.. di syorkan mencoba ya..
ReplyDeleteoke, good.
Deletethx for visiting to my blog
gan knapa ya setelah terapin artikel ini motor ane kalo d awal start jdi jut jutan kaya bensin mau hbis knp itu
ReplyDeleteudah bener masangnya ? jangan sammpe bertestuhan dengan kabel lain,, hanya dililitkan aja ke luar kabel dan di ground ke body,, biar arus koil yg liar lebih ter arah ..
Deletesaran ane jgn pasang bro.....tau ga??? kabel yang ente lilit ke kabel busi malah menghasilkan aliran listrik positif {+} trus ente smbung kebodi yang negatif {-} bayangin aja klw ketemu....bs2 korbannya aki atw spul ente
ReplyDeletekorban lah koil/sepul jika keliru.. ini hanya untuk shielding arus liar aja.. jgn dihubungkan ke kabel busi,, tapi hanya di lilit ke karetnya aja..
DeleteKalo ujungnya yg dekat busi disambung ke mesin, gimana gan???
ReplyDeletebisa meledak koilnya
Delete